Penerapan Eco Industrial Park

Tujuan penerapan Eco Industrial Park adalah untuk memperbaiki performansi ekonomi bagi industri-industri di dalamnya melalui minimalisasi dampak lingkungan seperti green design infrastruktur, pencegahan polusi dan efisiensi energi.

Keunggulan penerapan Eco Industrial Park yaitu menjadi salah satu faktor pendorong keunggulan bersaing perusahaan dalam menghadapi persaingan, memiliki aturan standar lingkungan yang ketat untuk mendorong munculnya inovasi-inovasi baru bagi perusahaan. Misalnya: menciptakan produk-produk yang minimalis limbah dan efisiensi penggunaan sumber daya, serta memberikan dampak positif bagi efisiensi biaya & perusahaan lebih kuat dalam menghadapi persaingan internasional.

 

Sumber: kemenperin.go.id


Related Post

Moeldoko Yakin Insentif Mobil Listrik Lanjut 2025 di Era Prabowo

Moeldoko Yakin Insentif Mobil Listrik Lanjut 2025 di Era Prabowo

Catatan tentang Perseroan Terbatas Lokal (PT PDMN)

Catatan tentang Perseroan Terbatas Lokal (PT PDMN)

Persyaratan dan Proses Perizinan untuk Berbagai Tingkat Risiko Usaha

Persyaratan dan Proses Perizinan untuk Berbagai Tingkat Risiko Usaha